Panas tidak dapat kita lihat tetapi kita dapat mengetahui keberadaannya. Perpindahan panas ada tiga cara, yaitu :
1. Konduksi
Konduksi adalah perpindahan panas tanpa diikuti perpindahan zat perantaranya.Contoh : pada saat kita mengaduk teh panas, maka sendok yang kita pegang akan terasa panas juga.
untuk benda yang dapat menghantarkan panas dengan baik,maka disebut sebagai konduktor contohnya besi,tembaga ,baja,hampir semua logam termasuk konduktor. sedangkan untuk benda yang sama sekali atau tidak bagus menghantarkan panas maka disebut isolator contohnya kayu,plastik,tanah,kaca (benda non logam)
1. Konduksi
Konduksi adalah perpindahan panas tanpa diikuti perpindahan zat perantaranya.Contoh : pada saat kita mengaduk teh panas, maka sendok yang kita pegang akan terasa panas juga.
untuk benda yang dapat menghantarkan panas dengan baik,maka disebut sebagai konduktor contohnya besi,tembaga ,baja,hampir semua logam termasuk konduktor. sedangkan untuk benda yang sama sekali atau tidak bagus menghantarkan panas maka disebut isolator contohnya kayu,plastik,tanah,kaca (benda non logam)